Tuesday, October 13, 2009

“ ORANG YANG SUKSES SEBENARNYA LEBIH BANYAK GAGAL DARIPADA ORANG YANG TIDAK SUKSES…KARENA ORANG SUKSES LEBIH BANYAK MENCOBA DARIPADA ORANG YANG TIDAK

banyak sekali contoh-contoh orang besar yang dulunya pernah mengalami kegagalan meskipun pada akhirnya mereka mendapatkan hikmah luar biasa dari kegagalan tersebut.Mereka adalah :

J.K. ROWLING, PENGARANG HARRY POTTER (1965)

J.K. ROWLING. ROWLING DILAHIRKAN DI INGGRIS 31 JULI 1965 DARI KELUARGA SEDERHANA. PADA TAHUN 1990-AN IDE PENULISAN BUKU HARRY POTTER MULAI MUNCUL DALAM BENAKNYA. PADA TAHUN 1995, ROWLING MENYELESAIKAN NASKAH HARRY POTTER & THE PHILOSOPHER`S STONE. DITOLAK 12 PENERBIT.

SAAT INI BUKU KARYA J.K ROELING TIDAK HANYA LARIS DALAM WUJUD NOVEL,TAPI JUGA FILM LAYAR LEBAR DIMANA KEDUA BENTUK KARYA TERSEBUT MAMPU MEMBUAT NOVELIS YANG PERNAH GAGAL INI MENJADI MILLIADER.

THOMAS ALVA EDISON

THOMAS MELAKUKAN PERCOBAAN HINGGA MENEMUKAN BOLA PERTAMANYA? MENURUT LITERATUR SAMPAI 10.009 X.“INI BUKAN KEGAGALAN, TAPI INI ADALAH PERCOBAAN YANG MEMPERLIHATKAN CARA-CARA YANG TIDAK BISA MENGHASILKAN BOLA LAMPU”.

SEKARANG?MANA ADA RUMAH TANPA BOHLAM?KALAUPUN ADA PASTI DI TENGAH HUTAN ATAU DESA TERPENCIL.

COLONEL SANDERS

DIA DITOLAK 1.008 KALI, AKHIRNYA DIA BERHASIL KETIKA MENAWARKAN YANG KE-1.009 KALI. BERKAT KEGIGIHANNYA ITULAH KITA SEKARANG BISA MENIKMATI RESEPNYA DI KENTUCKY FRIED CHICKEN DI DUNIA.

ABRAHAM LINCOLN

Ketika berusia 7 tahun, keluarga Lincoln diusir dari tanah milik mereka.

Usia 9 tahun, ibunya meninggal dunia.

Usia 22 tahun, beliau dipecat dari pekerjaan sebagai buruh di toko.

Usia 23 tahun, Lincoln berusaha berbisnis bersama temannya dengan meminjam uang. Malangnya, temannya meninggal mendadak, sehingga dia harus membayar utang hingga 17 tahun kemudian.

Usia 24 tahun, bisnisnya bangkrut.

Ketika usia 25 tahun, kekasihnya, Ann Rutledge, meninggal dunia.

Usia 29 tahun, dia gagal sebagai calon anggota legislatif. Usia 31 tahun, dia mencoba lagi dan gagal pula.

Pada usia 34 tahun, dia gagal lagi menjadi anggota kongres, tapi tidak menyerah.

Akhirnya, dua tahun kemudian, dia berhasil.

Usia 39 tahun, Lincoln ikut pemilihan periode kedua, namun gagal masuk gedung perlemen. Dia masih mencoba terus.

Saat usia 40 tahun, anaknya yang berusia 4 tahun meninggal; bahkan dua anaknya lagi juga meninggal di usia masih sangat belia.

Menginjak usia ke-41, lamarannya ke US Land Office ditolak.

Umur 45 tahun kalah sebagai calon anggota senat.

Umur 47, dia mencalonkan diri menjadi presiden, tapi gagal.

Umur 49, dia kalah lagi sebagai anggota senat.

Baru di usia ke-51, akhirnya dia terpilih menjadi Presiden Amerika Serikat yang ke-16.

“MEMBUAT KESALAHAN, DAN BAHKAN GAGAL DALAM MELAKUKAN SESUATU YANG BERGUNA, ADALAH LEBIH BAIK DARIPADA TIDAK PERNAH SALAH KARENA TIDAK MELAKUKAN APAPUN karena KESALAHAN SELALU MEMBERIKAN PELAJARAN UNTUK MENCAPAI CARA-CARA YANG LEBIH BAIK, MAKA TIDAK PENTING APAKAH ITU KESALAHAN KITA ATAU KESALAHAN ORANG LAIN”

sumber : http://www.secretoftrifle.co.cc/2009/10/sucses-become-failure-to-failure.html

No comments:

Post a Comment